Saturday, November 13, 2010

Rasa Cinta

Entah Mengapa.


Saat pertama rasa ini tumbuh..
Aku sempat tak’ yakin ini nyata...
Semuanya tumbuh tanpa kurasa..
Semuanya tumbuh.. perlahan sangat perlahan...
Lalu saat ku tersadar aku mulai merindukan mu


Sungguh sampai saat ini aku tak bisa lukiskan kata hatiku.
Semuanya hanya tumbuh dan mekar dalam ruang hati yang paling dalam.
Dan aku pun tak menduga rasa ini tumbuh semakin besar dan dalam.
Tak pernah terbayangkan sebelumnya...
Semuanya... terjadi di luar kuasa ku


Pernah ku menganggap ini bagian dari mimpi
Bagian dari mimpi yang terbawa hingga aku terjaga..
Dan saat ku yakin rasa ini bukan bagian itu...
Aku tergetar... dan hilang semua akal ku


Akhirnya tak bisa lagi aku mengelak...
Mengelak dari Rasa yang sekarang terasa indah..
Mewarnai hidupku..
Melengkapi hari ku..
Disaat setiap senyum mu, tawa mu dan manja mu jadi bagian mimpi ku.


By Yoyok Nuralim ( Arusliar )

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.